Fitur apa ini?

Fitur “Insert Field Ticket Pada Chatscript ” merupakan fitur dari Barantum Web, yang dapat Anda akses pada Modul BarantumChat khususnya pada Menu Chatscript.

Apa yang ditingkatkan?

Pada peningkatan kali ini Tim Barantum melakukan peningkatan pada menu chatscript yang mana sekarang pengguna dapat memasukkan field  ticket pada chatscript, hal ini akan membantu pengguna melakukan automatisasi pembuatan ticket berdasarkan chat dari pelanggan, sehingga akan sangat meningkatkan efektivitas kinerja dari pengguna.

Untuk menggunakan fitur Insert Field Ticket Pada Chatscript pengguna harus:

1. Buka BarantumChat, kemudian klik Menu Settings

 

2. Setelah itu klik Menu Chatscript, kemudian masuk ke detail salah satu Chatscript dengan cara klik Icon Mata

 

3. Setelah itu Anda akan diperlihatkan list script items, kemudian masuk lah ke salah satu detailnya

 

4. Dan pada Fieldnya Anda dapat mengisinya seperti ini

 

5. Maka jika ada customer yang mengirim pesan dengan keyword yang sudah ditentukan maka akan secara otomatis akan dikonversi menjadi ticket

 

6. Berikut ini hasil konversi ticket otomatisnya

 

0 0 votes
Article Rating
Subscribe
Notify of
guest
0 Comments
Inline Feedbacks
View all comments
Hubungi sekarang
1
💬 Butuh bantuan?
Scan the code
Halo, selamat datang di Barantum. 👋
Barantum adalah penyedia aplikasi CRM, Omnichannel Chat, dan Call Center Software untuk kebutuhan bisnis dan perusahaan.

Jika Anda memiliki pertanyaan, Anda bisa menghubungi kami dengan mengklik "Hubungi sekarang".